WIENER - AS ROMA (1-4), ADEM LJAJIC MANTAP DILINI DEPAN AS ROMA

Adem Ljajic
Dalam laga pertandingan uji coba tadi malam, AS Roma berhasil memetik kemenangan kedua di tanah Austria setelah mengalahkan klub Wiener dengan skor cukup meyakinkan (1-4). Pada pertandingan ini Adem Ljajic kembali menjadi tokoh penting di lini depan, dengan  jeli Ljajic memberikan umpan terobosan yang dapat diselsaikan Gervinho menjadi sebuah gol. Ljajic ikut mencetak satu gol penutup kemenangan AS Roma di menit 83, dari serangkaian pertandingan uji coba jelang musim 2014/2015 berlangsung rasanya pantas  untuk tetap mempertahankan Ljajic musim depan.

WIENER SK (4-2-3-1) : Fraisl (47' Friedl, 70' Fraisl); Mehic (47' Nural), Soura (47' Drimer), Dimov (73' Belada), Hevera (47' Auss); Grill (75' Tunc), Günes (C) (73' Yavuz); Kracher (47' Karakan), Pollack (47' Mair), Kostic (47' Brem); Yunes de Leon (47' Ivic).
Cadangan .: -
Pelatih : Helmut Kraft.
AS ROMA (4-2-3-1) : De Sanctis (41' Skorupski); Torosidis, Somma (80' Capradossi), Astori, Emanuelson; Pjanić (C), Nainggolan; Iturbe, Ljajić, Gervinho (72' Paredes); Borriello (72' Sanabria).
Cadangan : Lobonț (GK), Cole, Castán, Strootman, Totti, De Rossi, Keita, Švedkauskas (GK).
Pelatih .: Rudi Garcia.
Gol :  32' Gervinho (AS Roma), 57' Pjanić (AS Roma), 62' Günes (Wiener SK), 76' Iturbe (AS Roma) su calcio di rigore, 80+3' Ljajić (AS Roma).
HIGHLIGHTS WIENER - AS ROMA (4-1)

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "WIENER - AS ROMA (1-4), ADEM LJAJIC MANTAP DILINI DEPAN AS ROMA"

Post a Comment