ROMA - AC MILAN (0-0)

Gervinho - De jong
Roma membutuhkan kemenangan untuk menutup tahun 2014 dengan hanya terpaut 1 point dari pemuncak klasemen sementara Juventus, hasil berkata lain ketika skuad Rudi Garcia harus bermain imbang tanpa gol dengan 10 pemain AC Milan.

Kontroversi terjadi dimenit ke-31 saat sundulan Gervinho ditepis oleh tangan Nigel De Jong, sayangnya wasit tidak melihat kejadian tersebut meski dalam tayangan ulang terlihat Tangan De Jong dengan jelas memblok sundulan gervinho, AC Milan lolos dari hukuman penalti.

Pada pertandingan ini wasit Rizzoli menghadiahkan 8 kartu kuning dan satu kartu merah untuk pemain AC Milan. Hasil imbang ini membuat Roma harus rela menutup tahun 2014 dengan terpaut 3 point dengan Juventus,

AS Roma (4-3-3): De Sanctis; Maicon (Torosidis 81), Manolas, Yanga-Mbiwa, Holebas; Keita, De Rossi (Destro 74), Nainggolan; Florenzi (Ljajic 66), Totti, Gervinho
 
AC Milan (4-3-2-1): Diego Lopez; Bonera, Zapata, Mexes, Armero; Montolivo, De Jong, Poli (Muntari 81); Honda (Alex 72), Menez (El Shaarawy 88), Bonaventura
 
Wasit: Rizzoli
kartu kuning : 
Maicon, De Rossi, Florenzi, Mattia Destro (Roma)
P. Armero, De Jong, P. Armero, Mexes (AC Milan)
 
Kartu Merah: Armero (AC Milan)

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "ROMA - AC MILAN (0-0)"

Post a Comment